Begini Momen Hangat Pertemuan Jokowi dan AHY di JogjaBegini Momen Hangat Pertemuan Jokowi dan AHY di Jogja

Jakarta – Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono “AHY” yang bertemu dengan Presiden Joko Widodo di Yogyakarta pada pagi ini. Pertemuan mereka berlangsung hangat terlihat AHY dan Jokowi duduk saling berhadapan.

Jarak keduanya hanya dipisahkan sebuah meja. jokowi yang tampak mengenakan kaus lengan panjang berwarna hitam dan sementara AHY mengenakan kaos lengan pendek yang berwarna biru. Dimeja keduanya terlihat minuman dan makanan.

Andi mengatakan pertemuan Jokowi dan AHY berlangsung hangat. Jokowi sangat memahami posisi Partai Demokrat yang saat ini berada di luar pemerintahanya..

Andi pun menjelaskan AHY dan Jokowi membahas hal ringan dalam pertemuan mereka di Jogja. Keduanya yang bertemu karena sama-sama memiliki agenda kunjungan di Jogja

Istana Ungkap Isi Pembicaraan Jokowi dan AHY di Jogja Pagi Ini

Istana menyampaikan pertemuan antar Presiden Jokowi dan juga Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono “AHY” tepat nya di Yogyakarta merupakan hal biasa. Pertemuan itu berlangsung santai sambil sarapan.

Saat gowes pagi tadi Jokowi dan AHY bertemu di alun-alun Utara Jogja, Lalu kemudian keduanya lanjut untuk sarapan pagi di Gudeg Yu Djum di daerah Wijilan.

Ari menjelaskan banyak hal yang dibahas dalam pertemuan mulai dari hal-hal yang ringan dan sampai dengan persoalan kebangsaan dan situasi politik Indonesia.

Ari juga mengatakan antartokoh politik yang merupakan hak sangat vital. Ia lalu berbicara mengenai spirit kaloborasi semua elemen bangsa dalam memajukan Indonesia.

Jokoi dan juga AHY lalu kemudiam mereka kembali ke Gedung Agung setelah sekitar 45 menit sarapan. Begitu sampainya di depan Gedung Agung, AHY pamit kepada Jokowi untuk melanjutkan agenda berikutnya.

Baca Juga : Vicky Nitinegoro Batal Nikah dengan Pesinetron Tahun Ini